Date:

Share:

Workshop Jurnalistik Untuk Menamabah Skill Santriwati Dalam Bidang Jurnalis

Related Articles

Perfotoan Bersama Al Ustadzah Maryam Az-Zahra Suharwoto

MANTINGAN-Bagian Diskusi Ilmiah dan Penerbitan Gontor Putri Kampus 2 kembali menagadakan seminar untuk menambah pengetahuan santri di bidang jurnalistik dan editing pada hari Ahad (31/7) lalu.

Workshop ini diisi oleh Al-Ustadzah Maryam Az-Zahra Suharwoto yang merupakan alumni bagain Diskusi Ilmiah pada tahun 2017 lalu. Dengan tema ‘Islamic Mediazation in Modern Era’ membahas tentang kelebihan media melalui editing pada era milenial ini. Tutor membawakan materi dengan cara yang santai dan menyentuh sehingga para perserta bisa memahami materi yang diberikan meliputi cara jenis-jenis warna, cara pemilihan warna, penempatan objek, dan hal-hal yang berkaitan dengan editing.

Workshop ini diakhiri dengan praktek langsung yang dibimbing oleh tutor sendiri untuk mengetes pemahaman peserta terkait materi yang diberikan tadi. Para peserta membuat karyanya masing-masing dengan antusias, seperti pesan tutor yakni kita harus menuangkan perasaan kita saat mengedit, seperti halnya menulis dan melukis agar hasilnya memuaskan. RMN

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Popular Articles